Doa Pelunas Hutang yang Diajarkan Rasulullah Kepada Mua’dz Bin Jabal

Pada tulisan kali ini kita akan membahas doa pelunas hutang yang diajarkan Rasulullah kepada Mua’dz bin jabal. Bicara tentang hutang, terdapat kasus viral yang dilakukan saudara US (nama samaran), US dikabarkan meninggal dunia di daerah Semarang, Jawa Tengah kemudian jenazahnya dibawa ke Bogor dengan kargo pesawat. Anehnya, polisi tak menemukan adanya jadwal penerbangan dari Semarang … Baca Selengkapnya

5 Amalan Bulan Rajab Syahrullah Penuh Barokah

5 Amalan Bulan Rajab Syahrullah Penuh Barokah Bulan Rajab adalah bulan yang mulia hingga bulan ini dijuluki dengan bulan Allah. Oleh karena itu, Anda bisa melakukan beberapa amalan bulan Rajab untuk mendapatkan keutamaan bulan ini. Dalam Surat at-Taubah: 36 disebutkan bahwa bulan Rajab termasuk bulan yang dimuliakan dalam Islam. Selain bulan Rajab, terdapat tiga bulan … Baca Selengkapnya

Apa Arti Amin dalam Doa Kita?

Apa Arti Amin dalam Doa Kita? Kita, Umat Muslim, terbiasa mengucapkan amin (aamiin atau amien) baik setelah berdoa, saat orang lain berdoa atau juga saat selesai membaca Surat Al-Fatihah. Namun apakah arti amin tersebut? Arti amin Dalam bahasa Arab modern, kata ‘amin’ (آمِينَ) dikategorikan sebagai isim fiil yang berarti ‘istajib du’aana’ (اسْتَجِبْ دُعَاءَنَا) yang artinya … Baca Selengkapnya

Inilah Kumpulan 20 Macam Sholawat untuk Diamalkan Sehari-hari

Inilah Kumpulan 20 Macam Sholawat untuk Diamalkan Sehari-hari Sholawat memiliki berbagai macam bentuk. Dalam tulisan ini, terdapat 20 Macam Sholawat untuk Diamalkan Sehari-hari. Silahkan untuk dibaca dan diamalkan. Membaca Sholawat merupakan bentuk kecintaan kepada Baginda Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallama dengan mendoakannya untuk diberi tambahan rahmat keagungan dan keselamatan. Selain itu, terdapat perintah dari … Baca Selengkapnya

Doa Awal Tahun dan Akhir Tahun Hijriyah. Ini Dia Bacaan dan Artinya!

Doa Awal Tahun dan Akhir Tahun Hijriyah. Ini Dia Bacaan dan Artinya! Merupakan sebuah kebahagiaan bagi umat muslim setiap kali memasuki tahun baru Islam yakni bulan Muharram. Di dalamnya terdapat banyak kesunnahan-kesunnahan yang dianjurkan untuk dilakukan bagi kaum Musimin seperti berpuasa, bershadaqah dan memperbanyak dzikir. Karena di setiap akhir tahun buku catatan amal ditutup dan … Baca Selengkapnya